Karangan MAJALAH JENDELA SMK SATYA WIDYA Surabaya

BELAJAR SAMBIL MENDENGARKAN MUSIK.

Oleh: Fitria Wahyu.


  Di suatu hari aku sedang belajar dikamar, disela belajarku aku sedikit tidak bisa fokus dan fikiranku kemana mana, lama kelamaan aku menjadi bosan. 

  Disisi lain aku sangat suka yang namanya musik, diwaktu itu aku berfikir untuk belajar sambil mendengarkan musik. 

  Karena jika belajar sambil di iringi kegiatan yang disukai diri sendiri pasti akan terasa nyaman. 

  Belajar sambil mendengarkan musik juga ada manfaatnya, bisa membuat otak berfikir lebih seimbang, belajar jadi semangat, jadi ketika sedang belajar tidak akan merasa bosan. 

  Maka sejak hari itu sampai sekarang pun saat aku belajar sambil mendengarkan musik.



Komentar

Postingan populer dari blog ini

Artikel MAJALAH JENDELA SMK SATYA WIDYA Surabaya

Karangan MAJALAH JENDELA SMK SATYA WIDYA Surabaya